A downloadable game for Windows

Manusia merupakan faktor utama dari semua segala hal penyebab yang terjadi, ketika melakukan aktifitas kemudian membutuhkan energi untuk melanjutkan aktifitas normalnya kembali yaitu dengan memakan sesuatu berupa makanan, setelah selasai makan, manusia akan membuang bekas makanan yang tidak dia manfaatkan kembali. Bekas makanan yang dibuang berupa jenis sampah organik dan anorganik, bekas tersebut harus player buang ke tempat pembuangan sampah sesuai dengan jenis sampah yang dipegangnya, apabila diabaikan bekas makanan tersebut atau memilah ke tempat yang salah maka akan terhitung kesalahan player. Kesalahan tersebut akan tertumpuk kemudian akan memunculkan dua dampak yang muncul, yang pertama dari hasil pemilahan bekas sampah yang salah maka akan memunculkan seekor nyamuk sedangkan yang kedua dari hasil pengabaian makanan dan atau bekas sampah akan memunculkan luapan air, kedua faktor kesalahan tersebut dapat menyebabkan kematian bagi manusia dan kerugian bagi player itu sendiri sehingga permainan semakin lama diselesaikan.

TUTORIAL

  • Tiga gameplay scene semua sama tampilannya.
  • Area A, terdapat 7 fitur yang dipasang masing-masing mempunyai kegunaanya mulai dari nomor A.1 berfungsi untuk membuka panel pengaturan, nomor A.2. berfungsi melihat jumlah poin yang dimiliki, nomor A.3. berfungsi untuk tombol memunculkan manusia ke dalam scene, nomor A.4. berfungsi untuk tombol memunculkan makanan pisang ke dalam scene, nomor A.5. berfungsi untuk tombol memunculkan makanan snack ke dalam scene, A.6. berfungsi untuk mengetahui target jumlah manusia yang harus dicapai dalam permainan agar lanjut ke tahap selanjutnya, A.7. berfungsi untuk waktu yang dimiliki player agar bertahan dengan jumlah manusia yang telah mencapai target.
  • Area B, digunakan untuk memunculkan makanan secara acak dan memunculkan manusia, memunculkan nyamuk, memunculkan tempat sampah, dan memunculkan peringatan. Area C, digunakan untuk memunculkan luapan air, dan menghilangnya makanan juga sampah.

BAGIAN SETTING

Menargetkan untuk pemain mengatur penyelesaian permainan dengan mengatur jumlah pemilahan dalam satu scene dalam Sorting Targetmengatur maksimal jumlah kesalahan yang dibuat oleh pemain untuk memunculkan nyamuk pada Spawn Mosquate, dan mengatur kemunculan luapan air pada Wave.

SETIAP PENYELESAIAN SCENE PERMAINAN, SETTING YANG TELAH DIATUR OLEH PEMAIN AKAN KEMBALI KE SEMULA.

Download

Download
Content.rar 34 MB

Development log

Leave a comment

Log in with itch.io to leave a comment.